Ji Hyo Bikin Geger Gara-Gara Aksi Tak Terduga di Running Man

Ji Hyo Bikin Geger Gara-Gara Aksi Tak Terduga di Running Man

Episode Running Man diwarnai momen kocak sekaligus bikin panik saat Song Ji Hyo tiba-tiba menyingkap bajunya di depan rekan satu tim pria demi menunjukkan kaus tim sepak bola mereka. Aksi spontan Ji Hyo saat membujuk Kim Dong Hyun bergabung ke tim Jong Kook sukses membuat para cowok heboh, hingga Kim Jong Kook menegurnya langsung. Meski sempat ricuh, suasana kembali cair, apalagi saat tim Jong Kook menang 5-4 melawan tim Jae Seok. Kang Hoon keluar sebagai MVP berkat performa ciamiknya di lapangan.


 


Baca Juga


©2016 Triyakom