Kesan Donnie Yen Usai Jadi Bintang Tamu Running Man

Kesan Donnie Yen Usai Jadi Bintang Tamu Running Man

Beberapa waktu lalu aktor Donnie Yen diundang menjadi bintang tamu program 'Running Man'. Usai proses syuting, Donnie Yen memberikan tanggapan bertemu dengan Kim Jong Kook cs. "Song Ji Hyo juga meninggalkan kesan pada saya. Dia bilang dia sudah lama menyukaiku dan dia adalah penggemarku. Kami mengambil foto bersama dan mereka sangat ramah dan baik kepada saya," ungkap Donnie Yen. "Saya ingat bahwa Kim Jong Kook dan Ji Seok Jin memperlakukan saya dengan sangat baik meskipun orang Tionghoa mereka minim," lanjutnya. (Wow Keren)


 


Baca Juga


©2016 Triyakom